Bhabinkamtibmas Polsek Indramayu Gelar Pembinaan dan Penyuluhan Kepada Warga

    Bhabinkamtibmas Polsek Indramayu Gelar Pembinaan dan Penyuluhan Kepada Warga
    Bhabinkamtibmas Polsek Indramayu Gelar Pembinaan dan Penyuluhan Kepada Warga


    Indramayu – Kegiatan Sambang, Silkam, Binluh merupakan tugas penting Bhabinkamtibmas. seperti yang dilakukan Bhabinkamtibmas Polsek Indramayu melaksanakan sambang kepada warga di Kecamatan Indramayu, Kabuaten Indramayu, Minggu (23/07/2023).

    Kapolres Indramayu, AKBP M. Fahri Siregar melalui Kapolsek Indramayu, AKP H. Suhendi menyampaikan, bahwa yang dilaksanakan anggotanya yakni kegiatan Sambang, Silkam, Binluh merupakan tugas penting Bhabinkamtibmas. “Hal itu guna terus menjalin hubungan silaturahmi dan menambah keakraban kepada warga, ” ungkapnya.

    Pada momentum tersebut, anggota Bhabinkamtibmas memberikan himbauan kepada masyarakat jangan sampai anggota keluarganya terlibat geng motor dan aksi premanisme.

    Selain itu, menyampaikan kepada masyarakat apabila ada sesuatu hal yang dapat mengganggu kamtibmas agar segera lapor ke Pihak Kepolisian atau minimal Pamong Desa (perangkat Desa) untuk segera disampaikan ke Pihak Kepolisian.

    Kapolsek berharap dengan adanya kegiatan ini, dapat memicu peran dari masyarakat untuk berkomitmen dalam upaya menjaga kondusifitas wilayah demi tercipta situasi kamtibmas yang aman dan kondusif khususnya di wilayah hukum Polsek Indramayu umumnya Kabupaten Indramayu. Ujar AKP H. Suhendi.

    Indramayu

    Indramayu

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Gabungan Sebagai Wujud Sinergitas...

    Artikel Berikutnya

    Cegah Curas, Curat dan Curanmor, Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Danpuspenerbad Mayjen TNI Zainuddin Melaksanakan Kunjungan Kerja ke Way Tuba, Lampung
    Dukung Program Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Bantu Warganya Dalam Memanen Jagung
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo

    Ikuti Kami